-
Polkum | 1 bulan laluKeputusan Panwaslih, Partai Aceh Menang dan KIP Aceh Dikenai Pelanggaran Kode Etik
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Laporan Partai Aceh kepada Panwaslih terkait dugaan pelanggaran oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh dalam tahapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) akhirnya selesai disidangkan.
-
Data | 2 bulan laluKasus Pengaduan Pers Masih Tinggi Selama Enam Tahun Terakhir
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Dewan Pers, Ninik Rahayu, mengungkapkan bahwa jumlah pengaduan kasus pers yang diterima Dewan Pers masih berada pada angka yang tinggi selama enam tahun terakhir.
-
Aceh | 2 bulan laluKY Wilayah Aceh Terima 21 Laporan Masyarakat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sepanjang 2024 pada semester satu, Komisi Yudisial (KY) telah menerima sekitar 21 laporan masyarakat. Dari laporan tersebut tiga diantaranya yang memiliki kewenangan KY dan sudah ditangani.
-
Polkum | 6 bulan laluKomisi Yudisial Usulkan 33 Hakim Dijatuhi Sanksi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Yudisial (KY) menerima 267 laporan dan 197 tembusan terkait dugaan pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) sepanjang Januari hingga April 2024. Dari ratusan laporan tersebut, KY mengusulkan penjatuhan sanksi kepada 33 hakim setelah dinyatakan terbukti melanggar KEPPH.
-
Polkum | 6 bulan laluJanuari-April 2024, DKPP Terima 217 Aduan Dugaan Pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Heddy Lugito mengungkapkan, lembaga yang dipimpinnya telah menerima lebih dari 217 aduan tentang dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) selama tahun 2024.
-
Polkum | 7 bulan laluSiang Ini, DKPP Periksa Komisioner Bawaslu RI
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara nomor 43-PKE-DKPP/III/2024 dan 44-PKE-DKPP/III/2024 di Ruang Sidang DKPP Jakarta pada Senin (22/4/2024) pukul 14.00 WIB.
-
Polkum | 7 bulan laluForum Mahasiswa dan Aktivis Laporkan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim Konstitusi
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) menggelar Sidang Pendahuluan atas laporan Forum Mahasiswa Peduli Konstitusi (FORMASI) dan Gerakan Aktivis Konstitusi (GAS) di Ruang Sidang Panel, Gedung 2 MK, Jakarta pada Selasa (16/4/2024).
-
Polkum | 7 bulan laluHari ini, DKPP Kembali Periksa Ketua dan Anggota KPU, Soal Apa?
DIALEkSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) hari ini Rabu (3/4/2024) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk Perkara Nomor 4-PKE-DKPP/I/2024 di Ruang Sidang DKPP, Jakarta, pukul 10.00 WIB.
-
Polkum | 7 bulan laluHari Ini, DKPP Periksa Anggota Panwaslih Aceh Jaya
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) Perkara Nomor 32-PKE-DKPP/II/2024 di Kantor Panwaslih Provinsi Aceh, Kota Banda Aceh, Rabu (27/3/2024) pukul 09.00 WIB
-
Polkum | 8 bulan laluDKPP Periksa Anggota KIP Kota Langsa, Dugaan Pelanggaran Kode Etik
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 17-PKE-DKPP/I/2024 di Kantor Panwaslih kota Banda Aceh, Senin (18/3/2024) pukul 09.00 WIB.
-
Polkum | 8 bulan laluDiduga Rangkap Jabatan, DKPP Periksa Ketua Panwaslih Simeulue
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - DKPP memeriksa Ketua Panwaslih Kabupaten Simeulue Mitro Heriansa dalam sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara Nomor 6-PKE-DKPP/I/2024 di Kantor KIP Provinsi Aceh, Kota Banda Aceh, Jumat (8/3/2024).
-
Polkum | 9 bulan laluKetua DKPP: Pelanggaran Kode Etik Ketua KPU Tak Berkaitan dengan Pencalonan Gibran
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memvonis Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy'ari, dan enam anggota lainnya melanggar kode etik dalam menerima pendaftaran Gibran Rakabuming Raka sebagai calon wakil presiden Pemilu 2024.
-
Polkum | 10 bulan lalu93 Pegawai KPK Mulai Disidang Etik Secara Maraton
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Pengawas (Dewas) KPK mulai menyidangkan dugaan pelanggaran etik dalam kasus pungutan liar di rutan lembaga antirasuah terhadap 93 pegawai KPK yang digelar secara maraton setiap hari mulai Rabu (17/1/2024) kemarin.
-
Nasional | 1 tahun laluDKPP Terima 207 Aduan Hingga Mei 2023
DIALEKSIS.COM | Nasional - Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Heddy Lugito mengungkapkan, per 31 Mei 2023, DKPP telah 207 pengaduan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) sepanjang tahun 2023.
-
Aceh | 1 tahun laluKomisioner KIP Aceh Tenggara Bakal Jalani Sidang Kedua DKPP Senin Besok
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan kembali menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 66-PKE-DKPP/IV/2023 di Kantor Panwaslih Provinsi Aceh, Kota Banda Aceh, pada Senin (29/5/2023) besok pukul 10.00 WIB.
-
Berita | 1 tahun laluRombak Budaya Operasinya, CBI Sewa Konsultan Etika
DIALEKSIS.COM | Dunia - CBI telah menyewa tim penasihat etika untuk membantu merombak operasinya, menyusul tuduhan pelanggaran seksual yang serius oleh staf.
-
Nasional | 1 tahun laluDiduga Ada Titipan dalam Seleksi PPS, DKPP Periksa Komisioner KIP Gayo Lues
DIALEKSIS.COM | Nasional - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang pemeriksaan secara virtual atas dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara nomor 40-PKE-DKPP/II/2023, Jumat (17/3/2023) pukul 08.00 WIB.
-
Nasional | 1 tahun laluDugaan Asusila, Ketua KPU Hasyim Asy'ari Diperiksa DKPP dalam Sidang Tertutup
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), hari Senin (13/3/2023) ini, menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) secara tertutup untuk perkara nomor 35-PKE-DKPP/II/2023 dan 39-PKE-DKPP/II/2023 di Ruang Sidang DKPP di Jakarta.
-
Nasional | 1 tahun laluDugaan Pelanggaran Kode Etik, Ketua KIP Banda Aceh Bakal Diperiksa DKPP Besok
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) perkara Nomor 9-PKE-DKPP/I/2023 di Kantor Panwaslih Provinsi Aceh, Kota Banda Aceh, Jumat (17/2/2022) pukul 09.00 WIB.
-
Aceh | 2 tahun laluDiduga Ada Upaya Pemalsuan Surat, MaTA Minta Komisi Informasi Aceh Berbenah
DIALEKSIS.COM | Aceh - Koordinator Masyarakat Transparansi Aceh (MaTA) Alfian mengatakan bahwa ada masalah serius di internal Komisi Informasi Aceh terutama mengenai administrasi. Hal ini perlu didorong sebagai perbaikan kedepannya agar administrasi lebih tertib.